You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ratusan Gubuk Liar Sepanjang KBB Jati Pulo Ditertibkan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Ratusan Gubuk Liar di Pinggir KBB Dibongkar

Ratusan gubuk liar di sepanjang bibir tanggul Jalan Inspeksi Kanal Banjir Barat (KBB), Kelurahan Jati Pulo, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat dibongkar, Selasa (26/5).

Keberadaan gubuk liar tersebut membuat kawasan sepanjang KBB tampak kumuh

Sebanyak 500 lebih personel gabungan dari Satpol PP, TNI, Polisi, Sudin Kebersihan dan Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Barat dikerahkan dalam penertiban tersebut. Dalam hitungan jam, bangunan yang terbuat dari kayu dan triplek itu berhasil diratakan dengan tanah.

Pos RW di RPTRA Cideng Dibongkar

Gubuk liar yang ditertibkan berada di RW 04, 05, 06, 07, 08, dan 10 sepanjang 700 meter lebih. "Keberadaan gubuk liar tersebut membuat kawasan sepanjang KBB tampak kumuh," kata Zeri Ronazy, Camat Palmerah.

Selain membongkar gubuk-gubuk di sepanjang bibir tanggul Jalan Inspeksi KBB, petugas juga membakar ratusan kandang ayam warga yang berada di tanah kering Kali KBB. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Selektif Verifikasi Data, Disdik DKI Pastikan KJP Plus Tepat Sasaran

    access_time05-07-2024 remove_red_eye4361 personTP Moan Simanjuntak
  2. Pj Gubernur Buka Secara Resmi Pameran Flona 2024

    access_time05-07-2024 remove_red_eye1883 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Petugas Gabungan Tangani Longsor Tebing Tol di Jalan Mulia Bhakti

    access_time06-07-2024 remove_red_eye1637 personTiyo Surya Sakti
  4. Satgas LH Angkut 56 Ton Sampah dari Kawasan Monas

    access_time02-07-2024 remove_red_eye1225 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Parkir Liar di Jalan Senopati Ditindak

    access_time02-07-2024 remove_red_eye971 personTiyo Surya Sakti